Pages

Saturday, January 12, 2019

VIDEO: Pemerintahan Tutup, Tempat Wisata AS Ikut Tutup

CNN, CNN Indonesia | Sabtu, 12/01/2019 16:45 WIB

Jakarta, CNN Indonesia -- Penutupan pemerintahan AS membuat beberapa tempat wisata tutup. Smithsonian's National Zoo tutup. Pihak pengelola memasang pengumuman di pintu masuk, dan memohon maaf kepada pengunjung. Begitu juga dengan beberapa museum milik Smithsonian Institution di seluruh penjuru Washington.

Penutupan pemerintahan AS saat ini menjadi yang terpanjang dalam sejarah. Penutupan pemerintahan sudah berlangsung lebih dari 21 hari, melampaui penutupan pada 1995-1996.

Let's block ads! (Why?)


http://bit.ly/2D5jgqJ
January 12, 2019 at 11:45PM from CNN Indonesia http://bit.ly/2D5jgqJ
via IFTTT

No comments:

Post a Comment