
APTN, CNN Indonesia | Rabu, 14/08/2019 06:58 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Seorang pria di Sydney diamankan aparat setempat setelah mencoba untuk melakukan penusukan terhadap sejumlah orang. Seorang wanita menjadi korban penusukan dan langsung dilarikan ke rumah sakit.Kabar terbaru menyatakan bahwa kondisi korban baik-baik saja. Sementara polisi masih memeriksa pelaku dan untuk sementara mereka menyatakan bahwa pelaku bertindak seorang diri.
https://ift.tt/2KIdNsj
August 14, 2019 at 01:58PM from CNN Indonesia https://ift.tt/2KIdNsj
via IFTTT
No comments:
Post a Comment